Pengertian dan Klasifikasi Motor Listrik
Pengertian dan Klasifikasi Motor Listrik - Motor listrik adalah mesin listrik yang berfungsi untuk mengubah energi listrik menjadi energi gerak mekanik, dimana energi mekanik tersebut berupa putaran dari motor. (Sumanto: 1995: 1)
Menurut sumber tegangan yang digunakan, motor listrik dapat dibedakan menjadi dua, yaitu motor listrik DC dan motor listrik AC.
Sedangkan menurut prinsip kerjanya motor listrik dapat dibagi menjadi dua bagian yaitu:
1. Motor sinkron
2. Motor asinkron
Motor Induksi, dibagi menjadi:
1) Motor rotor sangkar
2) Motor rotor lilit
Motor Komutator
1) Motor seri
2) Motor kompensasi
3) Motor shunt
4) Motor repulsi
5) Motor repulsi induksi start
6) Motor induksi repulsi
Berdasarkan jenis arus listrik yang digunakan, motor listrik dibagi menjadi dua, bagian yaitu:
1. Motor satu fasa
2. Motor tiga fasa
(Theraja: 1984: 845)
0 Response to "Pengertian dan Klasifikasi Motor Listrik"
Post a Comment