Analisis Suatu Sistem
Suatu
sistem yang akan dirancang oleh satu orang atau sekelompok orang yang membentuk
tim, orang yang merancang sistem ini disebut Sistem analis.
Pelaku Sistem terdiri dari 3 kelompok yaitu :
Ada
yang mendefinisikan Sistem Analis sebagai :
· Seorang yang
menggunakan pengetahuan aplikasi komputer yang dimilikinya uyntuk memecahkan
masalah bisnis, dibawah petunjuk Manajer Sistem.
· Seorang yang
bertanggung jawab menterjemahkan kebutuhan-kebutuhan sipemakai sistem (user)
kedalam spesifikasi teknik yang diperlukan oleh programer dan diawasi oleh
Manajemen.
Fungsi
Analisis Sistem sebagai berikut:
1.
Mengidentifikasi
masalah-masalah dari user
2.
Menyatakan secara
spesifik sasaran yang harus dicapai untuk memenuhi kebutuhan user.
3.
Memilih
alternatif-alternatif metode pemecahan masalah
4.
Merencanakan dan
menerapkan rancangan sistemnya sesuai dengan permintaan user.
Pelaku Sistem terdiri dari 3 kelompok yaitu :
1.
Pemakai
Pada umumnya ada 3 jenis pemakai,
yaitu Operasional, pengawas dan eksekutif.
2.
Manajemen
Umumnya terdiri dari 3 jenis
manajemen, yaitu manajemen pemakai yang bertugas menangani pemakaian dimana
sistem baru diterapkan, manajemen sistem yang terlibat dalam pengembangan
sistem itu sendiri dan manajemen umum yang terlibat dalam strategti perencanaan
sistem dan sistem pengambilan keputusan.
3.
Pemeriksa
Pemeriksa biasanya menentukan
segala sesuatunya berdasarkan ukuran-ukuran standar yang dikembangkan pada
banyak perusahaan sejenis.
0 Response to "Analisis Suatu Sistem"
Post a Comment